Cinta

Berlabuhku di pantai indah hatimuTerkurungku di damai putih cintamu
Duka sirnalah dukaSuka terbalut cintaUsai sudah sendirikuMenangisku di pelukanmu
Cintaku tak akan jauh darimuCintaku menyatu balut kasihmuCintaku cintamu tak akan pudarUntuk selamanya. . . . .
Bahagia dirasakan berduaKesedihan dinikmati bersamaCinta rangkullah cintaAsa raih bahagia
Cintaku tak akan jauh darimuCintaku menyatu balut kasihmuCintaku cintamu tak akan pudaUntuk selamanya
Duka sirnalah dukaAsa raih bahagia
Cintaku tak akan jauh darimuCintaku menyatu balut kasihmuCintaku cintamu tak akan pudarUntuk selamanya
Cintaku tak akan jauh darimuCintaku menyatu balut kasihmuCintaku cintamu tak akan pudarUntuk selamanya
Kembali kelirik lagu Krisdayanti